5 Cara Menghilangkan Iklan di HP Android dan Iphone yang Sering Muncul Tiba-Tiba Tanpa Aplikasi

- 18 Juni 2024, 15:45 WIB
cara menghilangkan iklan di hp android yang tiba-tiba muncul tanpa aplikasi di vivo,  infinix, samsung, oppo redmi dan realme
cara menghilangkan iklan di hp android yang tiba-tiba muncul tanpa aplikasi di vivo, infinix, samsung, oppo redmi dan realme ///Pixabay/Elchinator
  • Buka aplikasi Google Chrome di HP Android.
  • Klik menu tiga titik di sisi kanan atas untuk membuka "Pengaturan".
  • Gulir ke bawah sampai menemukan "Pengaturan Situs".
  • Pilih "Pop-up dan pengalihan" dan gulirkan tombol untuk mengaktifkan pemblokiran iklan-iklan pop-up.
  • Kembali ke "Pengaturan Situs" dan pilih "Iklan".
  • Gulir ke kanan untuk mengaktifkan tombol "Iklan" yang membuat iklan-iklan berbahaya tak muncul ke permukaan.

Baca Juga: KLAIM Hari Ini Saldo DANA Gratis 100 Ribu. Cara Mendapatkan Uang dari Internet Lewat HP Android dan Iphone

Blokir Iklan dari Layar Beranda :

  • Iklan di Layar Beranda biasanya muncul karena menginstal aplikasi pihak ketiga.
  • Jika tidak terlalu membutuhkan aplikasinya, Anda bisa langsung uninstall aplikasi dari HP.

Blokir Iklan dari Wallpaper :

  • Geser ke atas (geser ke atas) dari layar beranda untuk membuka menu laci aplikasi.
  • Pilih "Pengaturan".
  • Gulir ke "Kunci Layar".
  • Buka "Layanan Wallpaper".
  • Tekan tombol radio di samping "Tidak Ada".

Blokir Iklan di HP Samsung :

  • Buka menu pengaturan di ponsel.
  • Pilih Akun Samsung.
  • Pilih opsi Layanan Kustomisasi di bagian privasi.
  • Matikan opsi Kustomisasi ponsel ini.

Blokir Iklan di HP Xiaomi :

Baca Juga: KLAIM Hari Ini Saldo DANA Gratis 100 Ribu. Cara Mendapatkan Uang dari Internet Lewat HP Android dan Iphone

  • Buka menu pengaturan HP Xiaomi.
  • Pilih Sandi & Keamanan.
  • Pilih opsi 'Privasi' dan tekan 'Layanan Iklan'.
  • Matikan opsi 'Rekomendasi iklan yang dipersonalisasi.

Matikan Iklan Sistem MiUI :

  • Buka menu Pengaturan di HP.
  • Pilih menu Sandi & keamanan.
  • Pilih Otorisasi dan pencabutan.
  • Matikan opsi Iklan Sistem MiUI.

Aplikasi Tema di HP Xiaomi :

  • Buka aplikasi tema di HP.
  • Pilih Profil.
  • Pilih Pengaturan.
  • Nonaktifkan opsi Tampilkan Iklan.

Dengan menggunakan cara-cara di atas, Anda dapat menghilangkan iklan di HP Android dan iPhone dengan mudah dan praktis.***

Halaman:

Editor: Adin Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini